Header Ads Widget


 

Ciptakan Lingkungan Ibadah Aman, Polres Asahan Melaksanakan Pengamanan Ibadah Gereja

 

Ciptakan Lingkungan Ibadah Aman, Polres Asahan Melaksanakan Pengamanan Ibadah Gereja

 


ASAHAN - Polres Asahan berikan Pelayanan kepada Masyarakat saat melaksanakan Ibadah di Gereja-Gereja di Wilayah Kota Kisaran, Minggu, (25/08/2024).

 

Kapolres Asahan AKBP Afdhal Junaidi S.I.K.,M.M.,M.H, melalui Kabag Ops Kompol Sastrawan Tarigam SH, MH, saat dikonfirmasi mengatakan, "Kegiatan Pengamanan Ibadah  di seluruh Gereja-Gereja di Wilayah Kota Asahan Merupakan Wujud Pelayanan Polri kepada Masyarakat agar dalam melaksanakan kegiatan merasa aman dan nyaman saat melaksanakan Ibadah di Gereja.

 

"Koordinator dalam Pengamanan ini Kabag Ops Kompol Sastrawan Tarigam SH, MH, menjelaskan Personil untuk Pengamanan di Gereja-Gereja dengan melibatkan Personil Polres Asahan dan jajaran,  paparnya.

 

Lanjut Kabag Ops, " Selain Personil Polres Asahan melaksanakan Pengamanan di Gereja, ada juga Personil yang melaksanakan Patroli yaitu Personil Sat Samapta Polres Asahan dengan menggunakan Mobil DC Roda 4. Selama berlangsungnya kegiatan Ibadah di Gereja sampai dengan selesai pada pukul 13.00 Wib, seluruh Gereja di Kota Kisaran dalam keadaan aman dan kondusif. "Ucap Kabag Ops.

 

|Humas Polres Asahan